Seri Terbaru Yamaha Nmax dan Fitur Paling Menjadi Unggulan
Penggemar motor di Indonesia tentu sudah tahu dan mengerti akan ragam jenis terbaik pilihan untuk melaju di jalanan hingga saat ini. Setiap produk tentunya berlomba dalam menyajikan berbagai teknologi terbaik mengingat kenyamanan ketika berkendara merupakan hal wajib. Salah satunya yaitu Yamaha Nmax, pada dasarnya motor seri ini merupakan jenis automatic dengan kapasitas besar dan beragam fitur mumpuni untuk jarak jauh maupun dekat.
Sebagai motor premium atau kelas tinggi, tentunya seri Nmax dari Yamaha terus mendapat perhatian agar para pengguna merasa nyaman dalam waktu lama. Semakin waktu, tentunya motor satu ini mendapat berbagai tambahan fitur dimana berguna agar mendukung pengalaman berkendara semakin tinggi. Mengingat juga, namanya motoro harus mendapatkan berbagai aspek pendukung agar bisa memberikan performa terbaik ketika di jalanan.
Fitur Terbaik Milik Nmax Terbaru
Dalam seri motor sekelas Nmax, tentunya sudah terdapat banyak saingan tetapi ada abeberapa bagian hanya dimilik oleh tipe kelas ini saja. Sebagai motor skuter, mesin utama dari motor Nmax memang sudah sangat baik dan mampu melaju pada jalanan sulit sekalipun. Oleh karena alasan kepuasan juga, sebagian besar para pencari motoro akan membutuhkan berbagai ulasan agar lebih yakin dalam memutuskannya.
Seperti berikut ini merupakan ragam fitur unggulan terbaru dimana hanya bisa dinikmati oleh pengguna seri masa kini pada Nmax :
1. Rear Sub-Tank
Melihat dari keamanan dimana terdapat pada suspensi untuk mendukung pengendara agar lebih stabil terhadap bobot ketika dijalankan. Pada Nmax seri terbaru, tentu saja percobaan agar memberikan rasa nyaman berkendara sudah diberikan baik sendiri atau berdua. Sistem tambahan berupa pre-load dari suspensi juga mampu meredam dengan baik terutama bila beban cukup besar dari pengendara.
2. Keberadaan ABS Dual Channel
Perlu dijelaskan disini, salah satu fitur terbaik dalam segi keamanan juga berasal dari sisi pengereman ketika melaju cepat pada medan jalanan apapun. Pada sebagian besar masih single channel, maka khusus Nmax sudah diberikan teknologi Dual Channel agar pengereman semakin stabil dan kokoh. Karena terkadang masalah selip dan kurang stabil saat melaju di jalanan masih menjadi sebuah masalah tersendiri untuk pengendara motor.
3. Adanya Start Stop System
Fitur cukup baru dan memberi banyak keuntungan pengguna adalah berasal dari kemudahan untuk menyalakan dan otomatisasi berhenti. Hal ini berada pada fitur bernama start stop system dimana proses dalam menyalakan mesin tidak perlu kunci. Pada proses memberhentikan maka akan otomatis setelah 3 detik berhenti. Hal ini tentunya sangat berguna teurtama pada saat membuat pembakaran bahan bakar menjadi lebih irit.
4. Electric Power Socket
Hampir setiap orang membutuhkan bagian fitur electric power socket agar bisa melakukan pengisian baterai ponsel langsung. Untuk Nmax sendiri sudah diberikan pada sisi kiri tanpa penutup dimana bagian tersebut memudahkan pengguna secara langsung dalam mengisi baterai ketika dibutuhkan. Adanya fitur ini maka pengguna bisa jauh lebih nyaman sekalipun ponsel dalam keadaan kurang baterai.
5. Desain lampu
Sisi terbaik dari fitur terbaru juga pada desain lampu dan terkait bagaimana kemampuan sorot semakin jauh. Pencahayaan dan sorot lampu sendiri juga lebih terang dan sangat berbeda dengan Nmax sebelum ini. Baik bagian depan maupun belakang sudah mendapat banyak sentuhan terbaik agar dalam penggunaan pengemudi merasa lebih nyaman.
Beberapa hal di atas tentunya menjadi fitur utama terbaik dan menjadi pilihan banyak pengguna Nmax agar semakin mantap memilih Yamaha Nmax. Untuk pembelian, pengguna bisa akses pada situs blibli.com karena sudah menyajikan beragam pilihan motor Nmax terbaik. Selan itu, beberapa teknologi di atas tentunya bisa segera dinikmati bila memilih seri satu ini milik Yamaha.
Tidak ada komentar